Bismillahirrahmanirrahiim
Postingan ini terinprasi dari pertanyaan-pertanyaan mengenai kegiatan-kegiatan umat islam yang sering mengadakan perkumpulan atau tahlilan atau juga disebut riungan di rumah keluarga orang yang baru meninggal, yang mana mereka bertanya-tanya padahal sesuai syari'at, kewajiban umat islam terhadap orang meninggal itu hanyalah sampai di kuburkan, apakah itu bid'ah, nah langsung saja disini saya akan menyampaikan jawaban itu dari ustadz di kampung saya.